Strategi Bermartabat Untuk Meningkatkan Mutu Guru Di SD Negeri Lanteng Baru
Hari Nuryanto Hari Nuryanto
170 subscribers
99 views
16

 Published On Oct 12, 2024

SD Negeri Lanteng Baru merupakan salah satu sekolah yang mengimplementasikan merdeka belajar. Kepala Sekolah mempunyai peran penting untuk mengelola dan meningkatkan prestasi satuan pendidikan. Namun melihat data dari rapor pendidikan , observasi dan wawancara yang dilakukan oleh kepala sekolah ternyata ditemukan pembelajaran cenderung konvensional, motivasi belajar siswa rendah sehingga menyebabkan prestasi sekolah mengalami penurunan. Dengan strategi BERMARTABAT (Berkolaborasi, Mandiri, Tangguh, dan Hebat) Kepala Sekolah dapat meningkatkan mutu guru dan prestasi sekolah. Bagaimanakah Langkah,penerapan serta hasil dari praktik baik ini dapat dilihat pada tayangan video.
#jamboregtkhebat2024
#Hgn2024

show more

Share/Embed