Inovasi Penggunaan HT Gateway dan CCTV - Aksi Perubahan Pelatihan Kepemimpinan Pengawas Mizan Muhami
RUTAN KELAS I TANGERANG RUTAN KELAS I TANGERANG
1.14K subscribers
230 views
19

 Published On Dec 21, 2023

#PKP #aksiperubahan

Inovasi Penggunaan HT Gateway dan CCTV - Aksi Perubahan Pelatihan Kepemimpinan Pengawas (PKP) Mizan Muhami, Angkatan XV Tahun 2023, Pusdikmin Lemdiklat Polri

Dalam aksi perubahan ini Kepala Kesatuan Pengamanan RUtan (Ka.KPR) Mizan Muhami yang bertugas di Rumah Tahanan Negara Kelas I Tangerang mengoptimalkan alat penunjang keamanan dan ketertiban yang sangat vital yaitu CCTV dan Handy Talkie atau HT.

Sebelumnya alat komunikasi untuk koordinasi serta pelaporan petugas pengamanan menggunakan handphone dirasa kurang optimal dikarenakan sinyal seluler yang sulit di Rutan Kelas I Tangerang yang terletak di daerah yang cukup terpencil, oleh karenanya dibutuhkan pengoptimalan HT dengan memasang HT Gateway sehingga pimpinan dapat berkomunikasi dimana saja dengan jajaran pengamanan yang sedang bertugas di Rutan Kelas I Tangerang

Adapun untuk CCTV dilakukan pengoptimalan berupa pembaharuan unit karena beberapa CCTV sebelumnya sudah tidak berfungsi serta membuat tempat khusus untuk menampilkan tayangan CCTV atau CCTV corner di tempat yang strategis agar dapat dengan mudah dimnitor oleh seluruh jajaran staf Kesatuan Pengamanan Rutan

Inovasi ini diaharapkan dapat meningkatkan stabilitas keamanan dan ketertiban di Rutan Kelas I Tangerang

show more

Share/Embed