EMALI tradisi berburu tumbal di Nias
NIAS Universe NIAS Universe
1.3K subscribers
348 views
9

 Published On Jan 27, 2023

Ribuan tahun yang lalu sebelum Nias belum begitu terbuka pada dunia luar, belum ada agama baru (Kristen, Islam, Katolik, Budha, Hindu dll), Suku Nias juga belum mengenyam pendidikan, ada satu tradisi gelap yang hidup di tengah suku yang terkenal sebagai suku pemberani ini yaitu tradisi berburu kepala manusia (Manai binu, mangai högö, fa'emali, möi manökhö, möi ba danö).
Perburuan dan pengambilan kepala musuh dari wilayah atau desa lain itu bertujuan untuk dijadikan tumbal atau persembahan dan sebagai tanda penghormatan kepada orangtua atau leluhur.
Seiring dengan perkembangan zaman, dan dari periode ke periode, tujuan perburuan kepala manusia ini di Nias, berubah dan berbeda-bedan.
Seiring dengan kehadiran agama dan pendidikan, tradisi ini sudah lama juga ditinggalkan oleh suku Nias namun cerita dan jejak sejarahnya masih hidup dan diketahui oleh banyak orang.

show more

Share/Embed