🔴Piloting PPG Tahap 2 ~ Guru Penggerak & Eks PLPG Bersiap-siap
Barisan Pendidikan Barisan Pendidikan
4.74K subscribers
1,014 views
51

 Published On Aug 14, 2024

Info penting ini disampaikan Dirjen Guru dan Tenaga Kependidikan (GTK) Kemendikbudristek, Prof Nunuk Suryani. Prof Nunuk kembali mengadakan siaran langsung 'Ngopi Bareng' melalui akun instagram-nya pada Kamis 8 Agustus 2024. Dari Ngopi Bareng Prof Nunuk itu, terungkap sejumlah informasi penting terkait penyelenggaraan piloting PPG bagi guru tertentu atau PPG Daljab 2024. Dalam kesempatan itu, Prof Nunuk menjawab sejumlah pertanyaan seperti jadwal Uji Kompetensi Pendidikan Profesi Guru (U KP PPG) untuk peserta piloting tahap 1 yang saat ini sedang melakukan pembelajaran secara mandiri di platform Merdeka mengajar. Kemudian yang kedua terkait jadwal pemanggilan piloting tahap 2. Ini penting bagi guru yang tidak terpanggil piloting PPG Daljab 2024 atau PPG Guru Tertentu tahap 1 tentunya, jadwalnya kapan. Lalu bagaimana nasib guru penggerak dan juga eks-PLPG yang mungkin di piloting tahap 1 ini belum terpanggil. Kemudian untuk penuntasan sasaran kategori A dan juga sasaran kategori B dan juga jadwal PPG secara masif tentunya nanti semua akan tuntas pada tahun ini. Tentunya seluruh guru harap bersiap dipanggil PPG tahap 2 dan juga tahap 3. Rangkuman info penting dari Ngopi Bareng Prof Nunuk pada tanggal 8 Agustus 2024. 1, PPG Dilaksanakan Online dan Gratis.
#ppgguru #ppg2024 #pilotingppg2024 #pilotingppg

show more

Share/Embed