PERLUKAH "ATMA WIRATAMA" MENDAPATKAN MATERI REVOLUSI MENTAL ?
Indonesian police school in west java Indonesian police school in west java
11.9K subscribers
2,663 views
136

 Published On Feb 28, 2024

Bandung Barat, 27 Februari 2024
Siswa menerima materi baru yaitu Revolusi Mental. Apa itu Revolusi Mental ? Revolusi Mental berasal dari dua suku kata, yakni "Revolusi" dan "Mental".

Arti dari Revolusi adalah sebuah perubahan yang dilakukan dengan cepat dan biasanya menuju kearah lebih baik.

Mental memiliki arti yang berhubungan dengan watak dan batin manusia.

Maka istilah "Revolusi Mental" dapat ditafsirkan sebagai aktivitas mengubah kualitas manusia ke arah yang lebih bermutu dan bermental kuat dalam berbagai aspek dengan jangka waktu yang cepat.

show more

Share/Embed